• Jumat, 29 September 2023

Diundur lagi Jadwal Pendaftaran Seleksi CASN 2023, Ini Jadwal Terbaru dari Badan Kepegawaian Negara

- Minggu, 17 September 2023 | 19:24 WIB
Ilustrasi pendaftaran seleksi CASN 2023 diundur (FLORATANEWS.com/Facebook.com/@PRFMNewsChannel)
Ilustrasi pendaftaran seleksi CASN 2023 diundur (FLORATANEWS.com/Facebook.com/@PRFMNewsChannel)

Sedangkan kebutuhan formasi lingkup Pemerintah Daerah meliputi 296.084 PPPK guru, 154.724 PPPK tenaga kesehatan, dan 42.826 PPPK teknis.

Baca Juga: ANGKUH BUKAN MAIN! Kapolsek Komodo Aniaya Satpam Bank hingga Muka Bonyok, Emosi Diingatkan Buka Helm dalam ATM

Pendaftaran CASN 2023 disediakan secara daring atau online. Para peminat seleksi CASN dapat mendaftarkan diri melalui situs resmi SSCASN di link https://sscasn.bkn.go.id/.

Namun, sejauh ini link pendaftaran seleksi CASN 2023 ini belum bisa diakses. Calon peserta baru bisa mengunjungi laman pendaftaran setelah pendaftaran dibuka.

Selain melalui link di atas, calon peserta juga dapat pula mendaftarkan diri melalui laman link pendaftaran seleksi CASN 2023, daftar-sscasn.bkn.go.id/login.

Baca Juga: 1 Minggu Jadi Pj Gubernur NTT, Ayodhia Kalake Suruh ASN Lepas Sarung, Anulir lagi Kebijakan Viktor Laiskodat?

Nanti jika link pendaftaran sudah bisa diakses, masing-masing calon peserta tinggal mengikuti langkah-langkah sesuai panduan.***

 

Silakan mengunjungi Google Berita untuk membaca artikel-artikel berita lainnya di Floratanews.com.

Halaman:

Editor: Ponsius Econg

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X