FLORATANEWS.com - Kisah menarik hingga tragis memenuhi kehidupan para tenaga kerja wanita (TKW) tanah air di luar negeri.
Ada yang bernasib malang, tapi tak sedikit pula di antaranya yang beruntung dan mengalami nasib baik di negeri orang.
Lain lagi kisah Rista Runah. Dia mengaku menikmati pekerjaannya sebagai TKW di Arab Saudi meski 4 majikan pria dilayani sekaligus.
Baca Juga: Dinas PPO Manggarai NTT Gandeng Unika Santu Paulus Ruteng, Susun Kurikulum Muatan Lokal
Sadar dirinya pembantu, Rista wajib mengikuti segala keinginan majikannya termasuk ketika itu mengganggu tidurnya di malam hari.
Siap-sedia 24 jam, itu tidak membuatnya gentar demi memperoleh penghasilan yang baik bagi kehidupannya.
Dia bahkan tak sungkan memberikan pelayanan terbaik kepada 4 majikan sekaligus. Rista mengaku, itu yang bikin dirinya disayangi majikan.
Baca Juga: Pemilu 2024: Parpol ini Paling Banyak Usung Caleg DPR Berstatus Mantan Napi, Simak Daftar Lengkapnya
"Rista Runah ini kesayangan orang Arab disini. Kenapa? karena Rista selalu buat mereka nyaman, apa yang mereka pinta," katanya mengutip kanal YouTube Rista Runah, Kamis 31 Agustus 2023.
Dia menuturkan, dirinya siap-sedia selama 24 jam, tak gentar melayani empat majikan laki-lakinya sekaligus.
"Rista selalu siap 24 jam. Oo.. ya, Rista di sini melayani empat laki-laki," tuturnya.
Keinginan empat majikan tersebut tak pernah dibantahnya. Dirinya mengetahui rahasianya bahwa pria Arab sukanya dimanja dan dilayani dengan baik.
Baca Juga: Polisi Tetapkan Kades Radit sebagai Tersangka, OTT Pungli Surat Jual-Beli Tanah di Manggarai Barat
"Pokoknya diturutin gitu. Jadinya kita itu gak boleh kaku ngadapin mereka itu, harus santai. Kalau ingin money (uang) mereka pindah ke rekening kita," kata Rista.
Artikel Terkait
Polisi Tetapkan Kades Radit sebagai Tersangka, OTT Pungli Surat Jual-Beli Tanah di Manggarai Barat
Ternyata Ini Dia yang Bikin Majelis Hakim MA Membatalkan Hukuman Mati Ferdy Sambo, Ada Unsur Balas Jasa?
Pemilu 2024: Parpol ini Paling Banyak Usung Caleg DPR Berstatus Mantan Napi, Simak Daftar Lengkapnya
Dinas PPO Manggarai NTT Gandeng Unika Santu Paulus Ruteng, Susun Kurikulum Muatan Lokal